Pertemuan 2 Semiotik dalam kehidupan sehari - hari

Semiotika adalah sebuabh disiplin ilmu dan metode analisis yang dapat mengkaji tanda - tanda yang terdapat pada suatu objek untuk diketahui makna atau arti dalam objek itu sendiri.

Semiotika adalah ilmu yang mempelajari tanda (Sign). Dalam pandangan Zoets, Segala sesuatu yang dapat diamati atau dibuat teramati dapat disebut tanda, dan tanda tidak terbatas pada benda (Zoet, 1993:18)

Sekarang saya akan membahas mengenai Signifier dan Signified 

Ketika berjalan menuju rumah saudara atau teman sering berpapasasan atau melihat kendaraan - kendaaran di jalan  raya. Dimana di jalan raya itu pun banyak sekali himbauan sehingga mata kita langsung spontan mengerti dari himbauan tersebeut, Seperti jaga jarak, Segitiga merah, blind spot, sein , dan klakson,

Signifier/penanda yang mempunyai arti bahwa kita harus  menjauhi kendaraan tersebut atau tidak terlalu mepet dengan bagian belakang mobil yang sedang membawa barang banyak dengan memberi  Setigita merah  dibelakang mobil itu sendiri.

Signified/ petanda yang dimana kita harus mengetahui dan merasakan bawah mobil yang membawa barang  itu tidak baik jika kita tidak menjauhi dari belakang mobil itu.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

UTS KAJIAN SENI

Mengkaji Konten Tag Blast yang dimiliki Tara Arts Game Indonesia